[caption id="attachment_7493" align="alignright" width="290"] Petugas PT Pos terlihat sibuk mengangkut logistik Pilkada Batam. foto: alfie/kepriupdate[/caption]
BATAM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Batam terus melakukan pendistribusian logistik pemilu ke seluruh kecamatan.
Jika Sabtu kemarin ada 5 kecamatan di hinterland yang disasar dari pendistribusian ini yakni sebanyak 724 kotak untuk 362 TPS.
Sedangkan hari ini Minggu (6/12/2015) KPU mendistribusikan logistik pemilu di 4 kecamatan yaitu Batam Kota, Batuampar, Lubuk Baja, dan Bengkong. Ada sebanyak 1.294 kotak surat suara untuk 674 TPS di 4 kecamatan tersebut.
"Sedangka besok tanggal 7 Desember, kami akan distribusikan 1.258 kotak suara untuk 629 TPS di 3 Kecamatan, yaitu Sekupang, Sagulung, dan Batuaji," kata Taufik, Satgas Pemilu dari PT Pos kepada kepriupdate.com, Minggu (6/11/2015).
Dalam pengamanan logistik pemilu tersebut, pihak KPU dan PT Pos meletakan dua segel. Sejauh ini tidak ada kendala dalam pendistribusian logistik. (alfie)
EKONOMI
- BP Batam Jemput Bola, Serap Aspirasi dan Tantangan para Pelaku Usaha di Kawasan Industri
- Tarif Listrik Industri Naik, Usep RS : PLN Batam Surati Kementerian ESDM Tinjau Kembali HGBT
- BP Batam Terima Kunjungan Kedubes Inggris, Kuatkan Hubungan Bilateral dan Partnership
- PLN Batam Peringati Hari Kebangkitan Nasional, Bangkit Tanpa Sandaran Subsidi
NASIONAL
- Wakili Presiden Prabowo, Deputi IV BP Batam Sampaikan Kesan Mendalam Pasca Pelantikan Paus Leo XIV di Vatikan
- Presiden Prabowo Tugaskan Deputi BP Batam Hadiri Pelantikan Paus Leo XIV di Vatikan
- Kapoldasu Diminta Beri Reward Tim Irwasda Pembasmi Narkoba di Asahan
- SMSI Tunjukkan Peran Strategis Media Siber Lokal dalam Peringatan Hari Kebebasan Pers Sedunia
POLITIK
- Prabowo Panggil Jajaran Pimpinan BP Batam Bahas Langkah Strategis Percepatan Investasi
- Wakil Kepala BP Batam Minta Rieke Tak Sebar Hoax Kekerasan-Kriminalisasi Warga Rempang
- Ketum Forum Pemred SMSI Kecam Pernyataan Hasan Nasbi, Beri Saran agar Lebih Bijak
- Kepala BP Amsakar Achmad dan Wakilnya Hadiri Rapat Paripurna DPRD Kota Batam
