EKONOMI

NASIONAL

POLITIK

Perkuat Basis Media Online, Pengusaha Sepakat Bentuk AMOK

BATAM – Setelah melalui proses panjang dan berliku, 10 pemilik media online di Provinsi Kepri akhirnya bersepakat untuk membentuk sebuah organisasi. Hal tersebut dilakukan guna memperkuat basis media online yang terus diakui eksistensinya.

 

 

Dalam rapat yang berlangsung sangat dinamis tersebut dihasilkan kesepahaman dan kesepakatan untuk membentuk organisasi bernama Asosiasi Media Online Kepri (AMOK).

 

 

Selain menyepakati pembentukan, rapat yang digelar di Cafe Mirota Batam Center Sabtu (20/09/2014) tersebut juga menghasilkan sususan kepengurusan AMOK periode 2014-2016. Para pengurus ini dipilih secara aklamasi dengan komposisi sebagai berikut:

 

 

Ketua: Rudiarjo Pangaribuan
(www.swarakepri.com)

Sekretaris: Ahmad Taher
(www.kepriupdate.com)

Bendahara: Gordon Hutauruk
(www.buruhtoday.com)

(Humas AMOK)